Daerah
Polda Gandeng 4 Perguruan Tinggi Pilipina
KEBUMEN- Guna meningkatkan kualitas pendidikan bagi mahasiswanya, Perguruan Politeknik Dharma Patria (Polda) Kebumen menggandeng empat perguruan tinggi dari Filipina. Keempat perguruan tinggi dari negara…
Kodim 0709 Bangun 284 Unit Jamban
KEBUMEN- Kodim 0709/ Kebumen membangun 284 unit Jamban(Water Closet/ WC) keluarga. Pembangunan tersebut dilaksanakan menggunakan dana APBD Kabupaten Kebumen dan anggaran- anggaran Karya Bhakti TNI…
Arif Irwanto Resmi Pj Bupati Kebumen
KEBUMEN- Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo, Rabu (5/8) secara resmi melantik pejabat sementara kepala daerah di lima kabupaten/ kota sesuai dengan keputusan Menteri Dalam…
Calon Terancam Langsung Gugur
KEBUMEN- Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Kebumen mengatakan pasangan bakal calon bupati dan bakal calon wakil bupati yang telah mendaftar agar segera melengkapi berkas…
Pedagang Bendera Ditertibkan Pol PP
KEBUMEN- Satpol PP melakukan penertiban terhadap penjualan bendera dan pedagang kaki lima (PKL) lainnya, Rabu (5/8). Satpol PP menggelar penertiban terhadap pedagang bendera yang…
Jabatan Bupati Kebumen, Diserahterimakan
Kebumenkab.go.id – Pukul 10 Wib pagi ini jabatan Bupati Kebumen, bakal diserah terimakan dari pasangan Pejabat lama, Buyar Winarso, Djuwarni pada Pj Bupati Arief Irwanto…
Puskesmas III Targetkan Nihil AKI dan AKB
KEBUMEN – Puskesmas III Kebumen akan menargetkan Program Nihil Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Bayi (AKB) pada tahun 2016 di wilayahnya. Target sebagai…
Keindahan Karst Gombong Selatan Belum Tergali
KAWASAN Karst Gombong Selatan merupakan perpaduan antara hutan, pantai dan pegunungan kapur yang menyimpan sejuta keindahan alam yang menakjubkan. Selain banyaknya gua yang menjadi lokasi…
141 Pencari Kerja Lulus Pelatihan
KEBUMEN – Sebanyak 141 peserta lulus dan dinyatakan kompeten dalam pelatihan keterampilan kerja berbasis kompetensi yang diselenggarakan oleh UPTD Unit Balai Latihan Kerja (BLK) Kebumen.…
APK Paslon Bakal Ditertibkan
KEBUMEN – Alat Peraga Kampanye (APK) pasangan bakal calon bupati dan bakal calon wakil bupati (Paslon) yang dipasang tidak memenuhi kentuan yang berlaku bakal ditertibkan.…