Pemerintah Daerah
Monumen Perjuangan Diresmikan
KEBUMEN - Setelah dikerjakan secara maraton selama sepuluh hari, akhirnya Monumen Perjuangan Rakyat diresmikan pada Minggu (10/11) bertepatan dengan Hari Pahlawan. Peresmian Monumen Perjuangan…
Kebumen Nominator Penggunaan Produk Lokal
KEBUMEN - Kabupaten Kebumen berhasil terpilih menjadi salah satu di antara 5 kabupaten/kota di Indonesia yang diunggulkan sebagai daerah terbaik tingkat nasional dalam hal…
Upacara Peringatan Hari Pahlawan Tahun 2013
KEBUMEN - Upacara peringatah Hari Pahlawan Tahun 2013 tingkat Kabupaten Kebumen dilaksanakan di Alun-alun Kebumen Minggu (10/11). Hadir dalam upacara tersebut Bupati Kebumen H…
Pria 'Emoh' Jadi Akseptor Hambat Program KB
KEBUMEN - Revitalisasi program Keluarga Berencana (KB) yang direncanakan pemerintah pusat untuk mengantisipasi lonjakan kelahiran bayi terhambat oleh beberapa permasalahan klasik dan sulit teratasi sampai…
Percepatan Tanam Digalakkan
KEBUMEN - Percepatan tanam padi pada musim kali ini digalakkan Dinas Pertanian dan Peternakan Kebumen. Hal itu dilakukan untuk mendongkrak indeks pertanaman IP 300…
Rumah Sakit Siap Laksanakan BPJS Kesehatan
KEBUMEN - Pelayanan kesehatan bagi peserta Askes jamkesmas, Jamsostek, TNI dan Polri mulai 1 Januari 2014 akan dilayani oleh Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS)…
PEMAGARAN KAWASAN HANKAM ; Dandim : Masyarakat Masih Bisa Beraktivitas
KEBUMEN - Komandan Kodim 0709/Kebumen Letkol Inf Dany Rakca Andalasawan SAP menegaskan, pemagaran kawasan pertahanan dan keamanan (Hankam) di Urutsewu tidak akan menutup akses jalan.…
Tujuh Tanggul Sungai Rawan Jebol ; BPBD Siapkan Gladi Lapang
KEBUMEN - Tujuh tanggul sungai dan anak sungai di Kebumen selatan diwaspadai rawan jebol pada musim penghujan ini. Ketujuhnya adalah Kali Kemit, Kali Salak,…
Kebumen Raih ICT Pura 2013
KEBUMEN - Karena dinilai baik dalam hal pencapaian pembangunan di bidang teknologi informasi dan komunikasi Kabupaten Kebumen meraih penghargaan Information Communication Technology (ICT) Pura…
Pilkades di Desa Madurejo Dipastikan Diundur
Bagian Humas dan Protokol Setda Kebumen ---Sebanyak 52 desa di 20 kecamatan di Kabupaten Kebumen akan menggelar Pilkades secara serentak pada 11 November mendatang.Penyelenggaraan…