Pemerintah Daerah

Kue Kering Lebaran  Mulai Diproduksi; Harga  Telur  Semakin Tinggi

Kue Kering Lebaran Mulai Diproduksi; Harga Telur Semakin Tinggi

Bagian Humas dan Protokol Setda  Kebumen ---   Menjelang memasuki bulan ramadan, harga  kebutuhan pokok di  sejumlah pasar  Tumenggungan  masih stabil. Hanya  beberapa komoditi mengalami kenaikan…

Harga Ayam dan Telur 'Terbang'

Harga Ayam dan Telur 'Terbang'

KEBUMEN - Harga beberapa komoditas di pasar tradisional Kabupaten Kebumen mengalami lonjakan terutama telur mencapai Rp18.500 dan ayam Rp24 ribu per kilogramnya. "Harga telur ayam…

Penggilingan Padi di Kebumen Tak Berizin

Penggilingan Padi di Kebumen Tak Berizin

KEBUMEN  - Sebagian besar penggilingan padi di Kabupaten Kebumen tidak mengantongi izin dan sampai saat ini hanya mengeluarkan dua izin. Padahal semakin hari jumlahnya bertambah…

Jumbara PMR Jateng, Surakarta Terfavorit

Jumbara PMR Jateng, Surakarta Terfavorit

KEBUMEN - Surakarta terpilih sebagai kontingen terfavorit dalam Jumpa Bhakti Gembira (Jumbara) Palang Merah Remaja (PMR) sekaligus Temu Karya Korps Sukarela (KSR) Tingkat Jawa Tengah…

Anggota PMI Dituntut Cepat Tanggap

Anggota PMI Dituntut Cepat Tanggap

KEBUMEN - Jika terjadi bencana, anggota Palang Merah Indonesia (PMI) harus cepat tanggap dan profesional dalam membantu masyarakat. Selain itu, terus membangun solidaritas dan nilai-nilai…

Festival Ebleg Sepi Peserta; 'Langen Krido Budoyo' Sempor Sabet Juara I

Festival Ebleg Sepi Peserta; 'Langen Krido Budoyo' Sempor Sabet Juara I

KEBUMEN  - Festival kuda lumping atau ebleg tingkat Kabupaten Kebumen yang berlangsung di Alun-alun Kebumen, Senin (9/7), sepi peserta. Dari 26 kecamatan di Kabupaten Kebumen,…

Bagian Penanggulangan Bencana PMI Jateng, Evakuasi Korban

Bagian Penanggulangan Bencana PMI Jateng, Evakuasi Korban

KEBUMEN, Salah satu korban kritis akibat bencana gempa sedang dievakuasi para relawan PMI Jawa Tengah, korban telah  diatas tandu evakuasi, siap pula dengan alat bantu…

Empat PNS Kebumen Dilantik,  Dwiyono Sebagai Sekretaris DPU

Empat PNS Kebumen Dilantik, Dwiyono Sebagai Sekretaris DPU

Bagian Humas dan Protokol  Setda Kebumen ---  Sebanyak 4  Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Pemkab Kebumen dilantik dan diambil sumpahnya.   Dari jumlah tersebut, 3…

Dua Perlintasan KA Rawan Macet

Dua Perlintasan KA Rawan Macet

KEBUMEN - Pelebaran jalan nasional yang dilalui dua perlintasan palang pintu kereta api (KA) di Kebumen kini masih terhambat perizinan. Padahal jalan tersebut rawan menimbulkan kemacetan…

Padat Kegiatan, Satu Peserta Masuk Rumah Sakit

Padat Kegiatan, Satu Peserta Masuk Rumah Sakit

KEBUMEN-Sejak dibuka oleh Wakil Gubernur Jateng Dra Hj Rustriningsih MSi, Jumat (6/7), Jumpa Bhakti Gembira (Jumbara) PMR dan Temu Karya KSR Jateng di Bumi Perkemahan…