Daerah
Dua Korban Dievakuasi ; Longsor, Jalan Wonosobo-Purworejo Macet
KEBUMEN- Bersamaan kunjungan Gubernur Jateng Ganjar Pranowo di lokasi longsor di Desa Sampang, Kecamatan Sempor, Kebumen, Kamis (23/6), ditemukan lagi dua korban longsor. Sukarelawan berhasil mengevakuasi…
Disediakan 42 Bus Mudik Gratis
KEBUMEN- Menjelang arus mudik Dishubkominfo Kabupaten Kebumen telah mempersiapkan sarana dan prasarana bagi kenyamanan pemudik. Untuk mudik gratis, disediakan 42 bus yang bisa membawa 1.938…
Menpan RB Nilai 7,5 Inovasi Pemkab Kebumen
KEBUMEN, – Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan RB) Yuddy Chrisnandi memuji inovasi pelayanan publik yang diterapkan oleh Pemkab Kebumen. Ada lebih dari…
Korban Longsor Butuh Bantuan Uang ; Untuk Perbaiki Rumah
KEBUMEN – Bantuan kepada korban banjir bandang dan tanah longsor di Kebumen mulai mengalir dari berbagai pihak. Agar tidak terjadi penumpukan bantuan di satu titik, para…
Evakuasi Korban Longsor Terkendala Medan ; Bencana Intai Jalur Mudik
KEBUMEN- Evakuasi korban longsor di Desa Sampang, Kecamatan Sempor, Kebumen, terkendala medan curam. Penanganannya pun hanya manual, karena tidak ada akses masuk bagi ekskavator atau alat…
Bupati Komitmen Pertahankan WTP
KEBUMEN – Bupati Yahya Fuad berkomitmen mempertahankan opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) hingga tahun-tahun anggaran berikutnya. Opini atas hasil pemeriksaan Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) RI tersebut…
Disediakan 400 Nasi Bungkus ; Untuk Sahur dan Buka
GOMBONG – Dapur umum PMI Kebumen bersama BPBD yang dibuka sejak Minggu (19/6) lalu di Balai Desa Sampang Kecamatan Sempor menyediakan 400 nasi bungkus untuk makan…
Pemetaan Kawasan Longsor Mendesak ; Sosialisasi Perlu Ditingkatkan
KEBUMEN- Pemkab Kebumen diminta segera memetakan kawasan rawan longsor guna meminimalisasi terjadinya korban jiwa. Permintaan itu disampaikan Peneliti geologi pada Balai Informasi dan Konservasi Kebumian (BIKK)…
Ibadah Puasa Tak Surutkan Pencarian Korban Longsor Kebumen
KEBUMEN, – Sejumlah anggota Kodim 0709/Kebumen bersama sejumlah anggota Polri dari Polres Kebumen dan beberapa orang dari tim SAR Kebumen masih terus melakukan pencarian korban…
Tanah Longsor Kebumen, Bencana Jelang Buka Puasa
HUJAN yang mengguyur sejak siang hari membuat sebagian besar warga Desa Sampang, Kecamatan Sempor, Kebumen memilih berada di rumah, Sabtu (18/6). Hal itu juga dipilih keluarga…