Berita Terkini

Kasus COVID-19 Melonjak, Gugus Tugas Perketat Pengawasan

Kasus COVID-19 Melonjak, Gugus Tugas Perketat Pengawasan

KEBUMENKAB.GO.ID - Lonjakan kasus COVID-19 terjadi di Kabupaten Kebumen. Dari hasil pemeriksaan swab terbaru diketahui sebanyak 58 (lima puluh delapan) warga dinyatakan positif COVID-19. Dari jumlah tersebut,…

Buka Festival Layang-Layang, Wabup Dorong Obyek Wisata Lebih Inovatif Untuk Mendongkrak Wisatawan Datang

Buka Festival Layang-Layang, Wabup Dorong Obyek Wisata Lebih Inovatif Untuk Mendongkrak Wisatawan Datang

KEBUMENKAB.GO.ID - Ratusan layang-layang menghiasai langit Pantai Tanggulangin, Kecamatan Klirong, Kebumen, Minggu (20/9). Para pemain layang-layang dari berbagai kota tersebut merupakan peserta Festival Layang-layang yang…

Aksi Clean-up dan Pilah Sampah Kampung KB Sejahtera Desa Ungaran

Aksi Clean-up dan Pilah Sampah Kampung KB Sejahtera Desa Ungaran

KEBUMENKAB.GO.ID - Gema Kebumen World Cleanup Day 2020 yang dikampanyekan Pemerintah Kabupaten Kebumen mendapat sambutan hangat dari bebagai lapisan masyarakat. Salah satunya ditunjukkan oleh Kampung…

Buka Kebumen World Clenup Day 2020, Wabup Ajak Masyarakat Peduli Kebersihan Lingkungan

Buka Kebumen World Clenup Day 2020, Wabup Ajak Masyarakat Peduli Kebersihan Lingkungan

KEBUMENKAB.GO.ID - Wakil Bupati Arif Sugiyanto mengajak masyarakat untuk lebih peduli terhadap kebersihan lingkungan. Itu disampaikannya saat hadir membuka Kebumen World Clenup Day 2020, Jumat…

Luncurkan Warung Infaq Kebumen, Wabup : Mari Bersama Menebar Kebaikan

Luncurkan Warung Infaq Kebumen, Wabup : Mari Bersama Menebar Kebaikan

KEBUMENKAB.GO.ID - Wakil Bupati Arif Sugiyanto menyambut baik diluncurkan Warung Infaq Kebumen (WIK). Peluncuran salah satu inovasi sosial kemasyarakatan ini dilakukan Perusahaan Daerah Air Minum…

Peduli Sesama, PDAM Tirta Bumi Sentosa Luncurkan Warung Infaq Kebumen

Peduli Sesama, PDAM Tirta Bumi Sentosa Luncurkan Warung Infaq Kebumen

KEBUMENKAB.GO.ID - Berangkat dari kepedulian terhadap sesama, Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Bumi Tirta Sentosa Kebumen membuka Warung Infaq Kebumen (WIK). Peluncuran WIK dilakukan Jumat…

Bupati Sambut Baik 4 Raperda Inisiatif DPRD

Bupati Sambut Baik 4 Raperda Inisiatif DPRD

KEBUMENKAB.GO.ID – Bupati Kebumen KH Yazid Mahfudz menyampaikan pendapat terhadap 4 (empat) Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) inisiatif DPRD yakni Raperda tentang Penyelenggaraan Bantuan Hukum, Penanggulangan Tuberkulosis,…

Berikan Bantuan, Wabup Harap PPKB Lebih Semangat Menjalankan Tugas

Berikan Bantuan, Wabup Harap PPKB Lebih Semangat Menjalankan Tugas

KEBUMENKAB.GO.ID - Wakil Bupati Kebumen Arif Sugiyanto, Kamis (17/09) menyerahkan secara simbolis bantuan satu unit sepeda motor, laptop dan pendingin ruangan kepada penyuluh Keluarga Berencana…

Menhub : Satukan Persepsi dan Tekad Untuk Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

Menhub : Satukan Persepsi dan Tekad Untuk Meningkatkan Pelayanan Kepada Masyarakat

KEBUMENKAB.GO.ID - Plt Kepala Dinas Perhubungan Drs. Nugroho Tri Waluyo menjadi pembina upacara dalam peringatan Hari Perhubungan Nasional Tahun 2020. Upacara bendera yang diikuti pejabat…

Cencus Night Sasar Tuna Wisma Hingga Kolong Jembatan

Cencus Night Sasar Tuna Wisma Hingga Kolong Jembatan

KEBUMENKAB.GO.ID - Keberadaan para tunawisma di Kabupaten Kebumen mendapat perhatian dari Badan Pusat Statistik (BPS) Kebumen. Mengingat pendataan penduduk dalam Sensus Penduduk Tahun 2020 dikhawatirkan…