Audiensi Siswa Berprestasi Kompetensi Sains Madrasah Tingkat Nasional
Hari ini Rabu pagi (4/7), bertempat di ruang kerjanya, Bupati Kebumen, H. Buyar Winarso SE menerima Audiensi Siswa Juara I Bidang Biologi dan The Best Over All Dalam Bidang Fisika Atas Nama Syifatul Afida dari MTsN1 Kebumen dalam kompetensi Sains Madrasah Tingkat Nasional di pendopo rumah dinas Bupati Kebumen. Dihadiri oleh Bupati kebumen dan didampingi oleh Kepala Dikpora.
Adalah SYIFAUL HAFIDA sebagai siswa sekolah MTSN KEBUMEN memperoleh Predikat The Best Theory, dan meraih Medali emas Bidang Biologi. Serta M. JIHAD UMMUL QURO sebagai siswa sekolah MTSN. KEBUMEN 1 memperoleh Predikat THE BEST OVERALL, dan meraih Medali emas Bidang Fisika pada Kompetisi Sains Madrasah Tingkat Nasional dan Expo Madrasah MEDP 23-26 Juni 2012) di Bandung Jawa Barat.
Dalam audiensi tersebut, Bupati menyampaikan rasa bangga atas keberhasilan anak-anak tersebut, serta menyampaikan terima kasih kepada tim pendidik yang selama ini mendampingi mereka dalam belajar hingga meraih prestasi tersebut. Kepada kedua sisea berprestasi tersebut, Bupati menasehati agar tetap belajar yang giat, tetap semangat dan lebih berinovasi lagi dalam berpikir.
IMG_5642.jpg tes.jpg selogiri.jpg sempor.jpg 149993.jpg Perda No_ 11 th 2022.pdf Lampiran 1 APBD.pdf Lampiran 5 APBD.pdf festifalanggaran.png 1 Februari 2022 - Hoaks Harian Covid-19.pdf